Kamis, 05 Desember 2019

Peer to Peer Lending Jadi Pilihan Sumber Keuangan

Doeku, davestpay, danausaha, pinjamuang, butuhdana, aplikasipinjamuang, danadadakan, butuhuang, fintech, technology, p2p, lending

Pinjaman online alias peer to peer lending (P2PL) menjadi sumber keuangan yang signifikan untuk UKM. Asosiasi Fintech Indonesia, mengungkapkan bahwa hadirnya P2PL dikarenakan rendahnya penetrasi kartu kredit di Indonesia. Dari tren itu, maka muncullah P2PL dengan tujuan mempertemukan pihak pendana serta peminjam.

Bukan hanya itu, fintech yang merupakan penyelenggara P2PL juga wajib memiliki nilai tambah pada layanannya misalnya dalam  hal kemudahan dan cepatnya proses pencairan kredit. Lalu persoalan penagihan, fintech harus mempunyai kemampuan untuk melakukan penagihan apabila terjadi kredit macet tapi dengan turut mengedepankan kepentingan peminjam.

Pendana dalam  P2PL memiliki risiko yang tidak terlalu besar sebab dana yang akan disalurkan diberikan pada peminjam berdasarkan kualifikasi skoring pada platform fintech P2PL. Terdapat pula keuntungan yang besar apabila pendana memperoleh penerima pinjaman yang tepat.

Perusahaan fintech pastinya akan berusaha meminimalisir risiko yang akan dialami pendana dengan memberikan aturan pinjaman yang sistematis dan logic. Misalnya dana yang dipinjam tak terlalu besar dan diberikan berdasarkan kemampuan pengembalian yang dinilai dari skoring.

Telah banyak perusahaan fintech yang beralih untuk mengembangkan platformnya jadi P2PL. Bahkan adapula yang hanya toko online tapi ikut mengembangkan produknya  dengan penambahan fitur pinjaman online. Salah satu perusahaan lokal asli Makassar yaitu PT Hensel Davest Indonesia, Tbk (HDIT) melalui anak perusahaanya berhasil merilis produk bernama DOEKU. DOEKU hadir untuk memberikan bantuan pada sektor UKM yang membutuhkan modal dalam pengembangan usaha dan mendukung pemerintah dalam menumbuhkan inklusi keuangan.

DOEKU berfokus untuk memberikan pinjaman modal usaha pada UKM dengan pencairan lewat saldo DavestPay. Sehingga modal usaha tersebut benar-benar digunakan untuk pengembangan usaha lewat penerimaan pembayaran dan pembelian online dengan keuntungan hingga Rp 10 juta per bulannya.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar

Sosialisasi DOEKU Berlangsung Hari Ini di Kab GOWA Sulawesi-Selatan

Hari ini Jum’at tepatnya tanggal 31 Januari 2020, berlokasi pada Planet Beckham 18 Jl Poros Palangga Kab Gowa, Tim DOEKU melakukan aca...